Kamis 12/01/2023 01:29 WIB |
oleh
Dinas Kesehatan
Kadinkes Kota Yogyakarta : Hati-hati Makanan 'kemebul' karena Nitrogen Cair
Mengkonsumsi produk pangan cepat saji dengan rasa dingin, bisa mengeluarkan asap dari mulut saat memakannya memberikan sensasi dan experiences yang menyenangkan bagi anak-anak dan remaja. Ada beragam makanan demikian yang dijual digerai atau restoran cepat saji. Sensasi tersebut didapatkan karena penambahan nitrogen cair pada makanan tersebut. Cairan ini jernih, tidak berwarna dan tidak berbau sehingga tidak mengubah rasa jika digunakan untuk makanan. ‘chiki ngebul’ (foto : JawaPos.com) Artikel terkait : Risiko Penambahan Nitrogen Cair dalam Makanan bagi KesehatanBeberapa kasus terkait dengan konsumsi makanan dengan nitrogen cair belakangan ini muncul di beberapa tempat ; seperti terjadinya luka bakar pada anak yang mengkonsumsi ice smoke di desa Ngasinan Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo pada Juli 2022, KLB Keracunan makanan pada 23 orang dan 1 orang dirujuk ke Rumah Sakit dengan Gejala timbul setelah mengkonsumsi jajanan jenis ciki ngebul pada 19 Nopember 2022. Dan seorang a