Senin 29/07/2019 10:09 WIB | oleh Lingkungan Hidup
Pengumuman Hasil Penjurian Lomba Peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia - Kota Yogyakarta 2019
Berdasarkan haril penjurian Lomba Peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia di Kota Yogyakarta Tahun 2019 oleh Tim Juri yang dilaksanakan pada hari Senin tanggal 20 Juli 2019 di Grha Pandawa Balaikota Yogyakarta dengan ini menetapkan 5 lima besar lomba Peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia di Kota Yogyakarta Tahun 2019 sebagai berikut Urutan di atas BUKAN berdasarkan urutan pemenang Adapun pengumuman urutan pemenang akan dilaksanakan pada puncak acara Peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2019 Kota Yogyakarta yang akan diselenggarakan pada Hari Tanggal Selasa 30 Juli 2019 Pukul 08 00 WIB s d selesai Tempat RTHP Taman Bakung RW 08 Baciro Gondokusuman Yogyakarta
Senin 29/07/2019 10:05 WIB | oleh OPD
Focus Group Discussion Menyusun Indikator Ramah Lanjut Usia
Di Kota Yogyakarta sampai saat ini jumlah penduduk lansianya sudah mencapai 13 15 dari total populasi proyeksi
Senin 29/07/2019 09:47 WIB | oleh OPD
MAP UGM Bersama dengan Bagian Organisasi Mengadakan Tindak Lanjut Proses Bisnis
Senin 29 Juli 2019 Bagian Organisasi mengadakan pertemuan lanjutan dengan Magister Administrasi Publik
Sabtu 27/07/2019 06:08 WIB | oleh OPD
KESEMPATAN JUDOKA DIY DULANG POIN KE PON PAPUA
Koni Kota 27 7 Kejuaraan Judo Kartika Cup XII resmi dibuka oleh Kepala Staf Angkatan Darat nbsp Kasat Jendral TNI Andika Perkasa kemarin pagi Berlangsung hingga Minggu 28 7 di Gor Among Rag
Jumat 26/07/2019 14:06 WIB | oleh OPD
KEJURNAS JUDO KARTIKAA CUP XII 2019
KONI KOTA 26 7 Sebanyak 649 atlet dari 24 daerah se Indonesia mengikuti kejuaraan judo nasional Kartika Cup XII 26 28 Juli di Gedung Olahraga Among raga Yogyakarta Gedung nbsp berkapasitas nbsp
Jumat 26/07/2019 13:09 WIB | oleh OPD
Seleksi Potensi dan Sumber Kesejahteraan Sosial PSKS Berprestasi
PSKS merupakan perseorangan keluarga kelompok dan atau masyarakat yang memiliki potensi untuk membantu negara dalam menyelenggarakan Kesejahteraan Sosial sehingga mampu mengurangi jumlah PMKS Dala
Jumat 26/07/2019 12:57 WIB | oleh OPD
Penyuluhan Pekerja Sosial Masyarakat PSM di 45 Kelurahan
Dinas Sosial menyelenggarakan penyuluhan PSM di 45 kelurahan yang dilaksanakan pada tanggal 17 26 Juli 2019 Penyuluhan menghadirkan 3 tiga narasumber Dinas Sosial yang menyampaikan materi Pengu
Kamis 25/07/2019 15:26 WIB | oleh OPD
YOGYA TUAN RUMAH KEJURNAS JUDO
KONIKOTA 25 7 Yogya menjadi tuan rumah gelaran Kejuaraan Nasional Judo nbsp bertajuk Kartika Cup 2019 yang akan berlangsung di Gor Among Rogo Yogya selama empat nbsp hari Jumat hingga Minggu 2
Kamis 25/07/2019 10:15 WIB | oleh OPD
Konsultasi BDT
Dinas Sosial Kota Yogyakarta yang diwakili Dra Esti Setyarsi selaku Kepala Bidang Data Informasi dan Pemberdayaan Sosial Supriyanto SST selaku Kepala Seksi Data dan Informasi Sosial serta Suswanta
Kamis 25/07/2019 10:13 WIB | oleh Lingkungan Hidup
Kegiatan Sosialisasi Pelaporan Pengelolaan Lingkungan Perusahaan dan Sosialisasi Pelaporan Online "SILALING" Untuk Perusahaan
Dalam rangka meningkatkan pengelolaan lingkungan yang dilakukan oleh usaha dan atau kegiatan di Kota Yogyakarta Dinas Lingkungan Hidup Kota Yogyakarta menyelenggarakan Pembinaan Pelaporan Pengelolaan Lingkungan Perusahaan serta mengenalkan pelaporan pengelolaan lingkungan secara online melalui aplikasi Sistem Informasi Kelola Lingkungan SILALING khusus bagi pelaku usaha dan atau kegiatan di Kota Yogyakarta Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Rabu tanggal 17 Juli 2019 bertempat di Ruang Arjuna Auditorium Lantai III Dinas Penanaman Modal dan Perizinan Kota Yogyakarta Acara pembinaan ini dibuka oleh Kepala Dinas Lingkungan Hidup Ir H Suyana dan dipimpin oleh Kepala Bidang Pengembangan Kapasitas Dinas Lingkungan Hidup Very Tri Jatmiko S Si MM Sosialisasi diikuti oleh peserta dari perwakilan kegiatan hotel restoran percetakan toko dan perkantoran Kegiatan pelaporan pengelolaan lingkungan bertujuan untuk meningkatkan partisipasi para pelaku usaha dalam melakukan kewajiban pengelolaan lingkungan di tempat usaha dan atau kegiatan masing masing Laporan pelaksanaan pengelolaan lingkungan dan pemantauan lingkungan wajib dilaksanakan sesuai Peraturan Pemerintah Nomor 27 tahun 2012 tentang Izin Lingkungan pada pasal 53 ayat 1 b yang mengatur bagi setiap pelaku usaha dan atau kegiatan yang mempunyai izin lingkungan Kebijakan Pengelolaan Lingkungan Hidup di Kota Yogyakarta bagi pelaku usaha disampaikan oleh Very Tri Jatmiko S Si MM Materi pada sesi pertama yaitu Pengelolaan limbah dari Kegiatan Toko Perhotelan dan Restoran yang disampaikan oleh Bambang Suwerda S ST M Si Jurusan Kesehatan Lingkungan Poltekes Yogyakarta sesi kedua tentang Teknis dan Aturan Pemanfaatan Saluran Air Limbah SAL dan Saluran Air Hujan SAH di Kota Yogyakarta disampaikan oleh Sumina ST Dinas PU KP Kota Yogyakarta UPT Pengolahan Air Limbah dan pada sesi terakhir Dinas Lingkungan Hidup Kota Yogyakarta mengenalkan sistem pelaporan pengelolaan lingkungan secara online quot SILALING quot oleh Herwin Pradana dari Gamatechno selaku pembuat web atau aplikasi pelaporan pengelolaan lingkungan secara online Sistem pelaporan pengelolaan secara online quot SILALING quot bertujuan mempermudah pemilik usaha dan atau kegiatan dalam melaporkan hasil pengelolaan lingkungan Laporan pelaksanaan pengelolaan lingkungan dari usaha dan atau kegiatan yang semula berupa buku laporan sekarang sudah berupa laporan secara online Dengan adanya kemudahan tersebut diharapkan pelaku usaha dan atau kegiatan dapat mempertahankan kualitas dan kontinuitas pengelolaan lingkungan perusahaan menjadi lebih baik
Kamis 25/07/2019 09:26 WIB | oleh OPD
KODIM 0734 YOGYAKARTA MENYAPA WARGANET JOGJA
Rabu 24/07/2019 15:07 WIB | oleh OPD
Bimbingan Teknis Langsung On Site Kewajiban Registrasi Koperasi ke PPATK
Dalam rangka pelaksanaan UU No 8 Tahun 2010 ttg Pencegahan dan Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang UU TPPU Selasa tgl 23 Juli 2019 bertempat di Griya UMKM Jl Tamansiswa PPATK bekerja sama d
Rabu 24/07/2019 13:15 WIB | oleh OPD
Pembinaan Karang Taruna
Dalam rangka Pembinaan dan Penguatan Jejaring Kerja Karang Taruna maka Dinas Sosial Daerah Istimewa Yogyakarta bekerja sama dengan Dinas Sosial Kota Yogyakarta mengadakan Pembinaan bagi Karang Taruna
Rabu 24/07/2019 10:17 WIB | oleh Pariwisata
Kota Yogyakarta Raih Penghargaan GOLD di Indonesia’s Attractiveness Award
JOGJA WELCOMES YOU - Kota Yogyakarta meraih penghargaan tingkat GOLD dalam Indonesia"s Attractiveness Award (IAA) di kota sedang terbaik sektor pariwisata. Penghargaan Gold ini diraih Kota Yogyakarta yang masuk klasifikasi kota sedang dari sisi pariwisata. Penghargaan IAA diterima secara langsung oleh Sekertaris Dinas Pariwisata Kota Yogyakarta Yetti Martanti, S.Sos., M.M di Jakarta pada Selasa malam tanggal 23 Juli 2019. indonesia"s Attractiveness Award merupakan salah satu penghargaan bergengsi yang digagas oleh Tempo Media Group bersama Frontier Consulting Group. Penilaian berdasarkan daya tarik terbaik yang mengacu pada empat dimensi, meliputi investasi, pelayanan publik, infrastruktur dan pariwisata. Riset yang dilakukan melibatkan investor dan publik untuk memperoleh data mengenai daya tarik di sektor investasi, infrastruktur, layanan publik dan pariwisata untuk tingkat 413 kabupaten, 95 kota dan 34 provinsi di seluruh Indonesia. Proses penilaian IAA melalui tahap penyaringan dan pengolahan data, melakukan survei, serta verifikasi data. Sedangkan tahap terakhir yaitu penjurian telah dilakukan pada tanggal 24-28 Juni 2019 terhadap 48 nominator kabupaten, kota dan provinsi. Hasilnya, Tim Juri memutuskan untuk memberikan penghargaan Indonesia Attractiveness Award 2019 kepada Kota Yogyakarta, sebagai pemenang GOLD Kota Sedang Terbaik Sektor Pariwisata.
Rabu 24/07/2019 10:00 WIB | oleh OPD
Kegiatan Fun Game Time di SD karang mulyo Senin 22 Juli 2019
Psikoedukasi kepada anak anak di SD Karang Mulyo tentang sentuhan boleh dan sentuhan tidak boleh kepada anak