Senin 00/00/0000 00:00 WIB |
oleh
Pariwisata
Pasar Raya Boga Yogyakarta 2019
JOGJA WELCOMES YOU - Demam kulineran masih melanda di masyarakat Jogja. Kabar gembira untuk penggemar makan-makan, Pasar Raya Boga Jogjakarta (PRBJ) persembahan Waroeng SS dan Blibli.com kembali diadakan untuk keempat kalinya.
Agenda ini akan berlangsung di Mandala Krida dari tanggal 25 hingga 28 April 2019. Sejumlah 65 tenant akan melengkapi pengalaman makan kita. Tenant akan dibagi menjadi tujuh kategori; kuliner legenda, populer, milenial, segar, jiran, jajanan, dan boga nusantara.
Bagi makan mania yang tidak bisa datang setiap hari, bisa simak agenda kegiatan PRBJ #4 di bawah ini. Selamat makan!
Kamis, 25 April 2019
Opening Ceremony
13.30-15.00 WIB
Marching Band UNY
Atraksi YONIF 403
Tari Saman
Stand Up Comedy
19.00-21.00 WIB
Andang Suca 3
Teguh Suca 4
Komunitas SUC Yk
Musik Akustik
Soundcloud YK
Jumat, 26 April 2019
Demo Fruit Carving
13.00-15.00 WIB
Talk Show I
15.30-17.30 WIB
Jualan Online
"Seluk Beluk Bangun Jaringan Jualan Online"
Pembicara: Latif Setiawan Andika Dwijatmoko
MC Anang Ning Nang Neng Gong
Dagelan Mataram
19.00-21.00 WIB
Aldo Iwak Kebo
Novi
Sugeng Iwak Bandeng
Musik Akustik
Salim Lemongrass Project
Sabtu, 27 April 2019
Lomba Memasak
10.00-12.00 WIB
Masak Daging Sapi Berasa Mantap, Higienis dan Estetis
Demo Memasak
13.00-15.00 WIB
Memasak Itu Mudah, Indah, dan Murah
Bersama Chef Heri
Talk Show II
15.30-17.30 WIB
Bisnis Kuliner
"Perjalanan Membangun Bisnis Kuliner"
Pembicara: Hesti Noviasari dan Intan Fery Atmaja
MC: Mas Dibyo Primus
Nada dan Dakwah
19.00-21.00 WIB
Jogja Nova Music
Minggu, 28 April 2019
Lomba Tonti Antar SMA
10.00-14.00 WIB
Memperebutkan Piala DANYONIF 403
Wirasada Pratista
Lomba Drum Band SD
15.30-17.30 WIB
Memperebutkan Piala Direktur Waroeng SS Indonesia
Pesta Kembang Api
20.30-21.00 WIB
Sumber : Gudeg.net